Halaman

Rabu, 26 Juni 2013

Barita Pagi

Pagi Gempa, Siang Hujan ”Badai”
Bencana Landa Sumbar, 2 Tewas, Puluhan Rumah Rusak

Rentetan bencana alam melanda Sumbar kemarin (11/6). Setelah dihoyak gempa pagi hari, siang­nya cuaca langsung berubah secara ekstrem. Awan hitam menyelimuti, ber­lanjut menjadi hujan lebat diserta angin kencang yang kuat. Sampai tadi malam, dilaporkan dua warga tewas, dan satu lainnya luka-luka setelah sebuah rumah di Padangpariaman ditimpa pohon tumbang. Di Kabupaten Solok, puluhan rumah dan sebuah sekolah rusak akibat angin kencang. Klik Disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar